No Grow Without Struggling

Bayangkan bila anda selalu mendapatkan yang anda inginkan. Tanpa perjuangan, tanpa kerja Keras, tanpa tantangan.

Ini akan membuat anda LEMAH.

Anda tidak akan bisa tumbuh tanpa perjuangan. No grow without struggling.

Sekilas Perjuangan itu sesuatu yang merugikan kita. Padahal sesungguhnya Perjuanganlah yang membuat kita bertumbuh.

Perjuangan hadapi kepedihan, kesulitan, tantangan…..inilah yang menjadikan diri kuat dan bertumbuh semakin hebat.

Yuk kita nikmati seluruh perjuangan meraih impian.

Tetap semangat.

Salam indahnya berbagi.
DR. Dasep Suryanto, AT, MM, CMT.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *